Stadion Mapei – Città del Tricolore

Stadion Mapei – Città del Tricolore
Informasi stadion
PemilikSassuolo (Mapei Group)
Lokasi
LokasiP.le Atleti Azzurri d'Italia, Reggio Emilia, Italia Italia
Konstruksi
Mulai pembangunan1994
Dibuka1995
Data teknis
PermukaanRumput
105x68m
Kapasitas20.084
Pemakai
Reggiana (1995 - )
Carpi (2011–2012)
Sassuolo (2013 - )
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Stadion Mapei – Città del Tricolore adalah stadion multi-fungsi yang terletak di Reggio Emilia, Italia.

Stadion yang mulai dibuka tahun 1995 ini memiliki kapasitas sebesar 20.084 penonton, menggantikan Stadion Mirabello yang sudah dianggap tidak layak. Pada tanggal 11 Maret 2012 diberi nama Stadio Città del Tricolore oleh pemerintah kota setempat, (sebelumnya diberi nama Stadio Giglio). Kemudian pada 8 Juli 2013 stadion ini diberikan nama tambahan seperti sekarang untuk alasan sponsor.

Pada Desember 2013 pemilik Sassuolo, Giorgio Squinzi membeli stadion ini sehingga Sassuolo Calcio adalah pemilik baru dari Mapei Stadium – Città del Tricolore.

Pranala luar

  • (Indonesia) Peta stadion di Google Maps
  • (Italia) Profil stadion pada situs web Reggiana Calcio Diarsipkan 2012-09-15 di Wayback Machine.
  • (Inggris) Info stadion pada situs web stadiumguide.com
  • l
  • b
  • s
Stadion Serie A
Musim 2021–2022Bekas stadion
Dihancurkan
  • Campo degli Sports
  • Campo Testaccio
  • Alpi
  • Corso Marsiglia
  • Corso Sebastopoli
  • Stadion Marc'Antonio Bentegodi (1906–1963)
  • Matusa
  • Moretti
  • Nazionale PNF
  • Stadion della Rondinella
  • Sant'Elia
  • Stadion di Viale Piave


Ikon rintisan

Artikel bertopik stadion ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s