Pasaribu

  • Habeahan
  • Bondar
  • Gorat
AsalSukuBatakEtnis
  • Batak Toba
  • Batak Angkola
Daerah asalSilindung

Pasaribu (Surat Batak: ᯇᯘᯒᯪᯅᯮ ) adalah salah satu marga Batak Toba yang berasal dari kawasan Silindung. Marga Pasaribu termasuk ke dalam kelompok marga keturunan Si Raja Borbor. Beberapa kelompok keturunan marga ini termasuk pula ke dalam masyarakat Batak Angkola yang menyebar ke daerah Tapanuli Selatan.

Turunan

Marga Pasaribu umunya terbagi atas tiga kelompok, yang berdasarkan dari nama ketiga anak Pasaribu, yaitu:

  • Habeahan
  • Bondar
  • Gorat

Namun di beberapa daerah (umumnya Kabupaten Tapanuli Tengah), marga Saruksuk juga tergabung ke dalam marga Pasaribu dan menyatakan diri sebagai anak keempat dari Pasaribu. Di daerah tersebut juga sering terdengan istilah "Pasaribu HBGS" yakni singkatan dari keempat sub-marga tersebut.

Tokoh

Beberapa tokoh yang bermarga Pasaribu, di antaranya adalah:

Referensi


  • l
  • b
  • s