Kuil-kuil gua Badami


Map showing the location of Kuil-kuil gua Badami
Map showing the location of Kuil-kuil gua Badami
Letak gua tersebut di India
LokasiBadami, KarnatakaDitemukanAbad ke-6GeologiBatu pasirPintu masukEnam guaTingkat kesulitanMudahFiturKandidat situs warisan dunia UNESCO[1]

Kuil-kuil gua Badami adalah sebuah kompleks dari empat kuil gua Hindu Jain dan mungkin Buddha yang terletak di Badami, sebuah kota di distrik Bagalkot di bagian utara Karnataka, India. Gua-gua tersebut dianggap merupakan sebuah contoh dari arsitektur batu potong India, khususnya arsitektur Badami Chalukya, yang bermula dari abad ke-6. Badami sebelumnya dikenal sebagai Vataapi Badami, ibu kota dari awal dinasti Chalukya, yang memerintah Karnataka dari abad ke-6 sampai abad ke-8. Badami terletak di tepi barat danau aritifisial yang dikelilingi oleh sebuah tembok batu; tempat tersebut dikelilingi di bagian utara dan selatan oleh benteng-benteng yang dibangun pada masa-masa berikutnya.

Kuil-kuil gua Badami mewakili beberapa contoh terawal dari kuil Hindu yang diketahui.

Referensi

  1. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama unescobct2004

Daftar pustaka

  • Burgess, James (1880). The Cave Temples of India. W.H. Allen & Company. Diakses tanggal 2 April 2016. 
  • Fergusson, James (1880). The Caves Temples of India. W. H. Allen. Diakses tanggal 2 April 2016. 
  • Michell, George l (15 October 2014). Temple Architecture and Art of the Early Chalukyas: Badami, Mahakuta, Aihole, Pattadakal. Niyogi Books. ISBN 978-93-83098-33-0. 
  • Thapar, Bindia (26 June 2012). Introduction to Indian Architecture. Tuttle Publishing. ISBN 978-1-4629-0642-0. 

Pranala luar

  • Cave Temples at Badami – Pictures
  • Map of Cave Locations
  • Badami caves field trip, University of Florida (2002)
  • Badami cave temple image archives Diarsipkan 2017-06-14 di Wayback Machine. Penn Libraries
  • Badami Cave Temples – four ancient rock cut temples|Wondermondo
  • Chronology and Development of the Chalukya Cave Temples, Gary Tarr (1970), Ars Orientalis, Vol. 8, pages 155–184

Templat:Kuil Hindu di Karnataka Templat:Distrik Bagalkot Templat:Gua Buddha India