Jembatan Pensil

Jembatan Pensil
SutradaraHasto Broto
ProduserTyas Abiyoga
Rahmat Suardi (produser pelaksana)
La Ode Haerun Gowe (produser eksekutif)
Ditulis olehExan Zen
PemeranMeriam Bellina
Kevin Julio
Alisia Rininta
Andi Bersama
Agung Saga
Deden Bagaskara
Roy Turaekhan
Didi Mulya
Azka Marzuqi
Angger Bayu
Nayla D. Purnama
Permata Jingga
Vickram Priyono
Penata musikAnwar Fauzi
Perusahaan
produksi
Grahandhika Visual
Tanggal rilis
7 September 2017
Negara Indonesia
BahasaIndonesia

Jembatan Pensil merupakan film drama anak Indonesia yang dirilis pada 7 September 2017. Disutradarai oleh Hasto Broto. Film ini mengambil lokasi di Kabupaten Muna, Sulawesi Tenggara.[1]

Sinopsis

Ini adalah kisah perjuangan Inal.Azka.Yanti dan Ondeng Untuk terus mendapatkan pendidikan di sebuah sekolah gratis...

Pemeran

  • Meriam Bellina sebagai Farida
  • Kevin Julio sebagai Gading
  • Alisia Rininta sebagai Aida
  • Andi Bersama sebagai Pak Guru
  • Agung Saga sebagai Arman
  • Deden Bagaskara sebagai Pamone
  • Roy Turaekhan sebagai Pak Suroso
  • Didi Mulya sebagai Ondeng
  • Azka Marzuqi sebagai Azka
  • Angger Bayu sebagai Inal
  • Nayla D. Purnama sebagai Nia
  • Permata Jingga sebagai Yanti
  • Vickam Priyono sebagai Attar

Referensi

  1. ^ Potensi Wisata Muna Diangkat di Layar Lebar Diarsipkan 2017-08-05 di Wayback Machine., diakses pada 5 Agustus 2017


  • l
  • b
  • s